Nggak Usah Beli Baru, Ini Cara Mudah Menajamkan Pisau Blender dengan Kulit Telur
Yuk, tajamkan kembali pisau blender dengan kulit telur
Blender sudah menjadi bagian hidup kaum saat ini.
Alat memasak satu ini telah memudahkanmu dalam menghaluskan berbagai bahan makanan.
Tak perlu menumbuk dan mengulek, kamu bisa mendapati bahan makananmu jadi super halus.
Hemat tenaga dan juga waktu.
Semakin lama digunakan, ada masanya pisau blender menjadi tumpul dan tidak tajam.
Ada cara mudah buat kamu menajamkan kembali pisau yang tumpul.
Manfaatkan kembali kulit telur yang sudah kamu buang.
Tapi bagaimana caranya ya?
Ikuti langkah berikut ini.
1. Masukkan kulit telur dan 250 air ke dalam blender.
2. Nyalakan blender selama 30 detik, kemudian matikan.
Lalu, nyalakan lagi selam 30 detik.
Lakukan langkah tersebut secara berulang-ulang.
3. Setelah itu, buang kulit telur.
4. Cuci dan bersihkan blender dari kulit telur.
Mudah bukan?
Sekarang pisau blendermu sudah tajam kembali seperti sediakala.
Tak usah membeli blender baru lagi kan?
Semoga bermanfaat.
Belum ada Komentar untuk "Nggak Usah Beli Baru, Ini Cara Mudah Menajamkan Pisau Blender dengan Kulit Telur"
Posting Komentar